JAKARTA - Pengurus Pusat Ikatan Wartawan Online (IWO) sudah menerima nama-nama pengurus IWO provinsi Jawa Tengah (Jateng), Bengkulu dan Sumatera Utara (Sumut).
Dalam waktu dekat Pimpinan Pusat akan segera mengeluarkan Surat Keputusan (SK) susunan pengurus dimaksud.
"Hari ini kita menerima susunan pengurus IWO 4 provinsi sekaligus. Disamping Jateng, Bengkulu dan Sumut, provinsi Sumatera Barat (Sumbar) juga sudah menyelsaikan susunan pengurusnya," kata Sekretaris Jenderal (Sekjend) IWO Witanto Sabtu (15/7/2017).
Berikut ini susunan IWO 3 provinsi:
SUSUNAN PENGURUS
IKATAN WARTAWAN ONLINE (IWO) PROVINSI JAWA TENGAH
MASA BAKTI 2017-2022

